Visi :
Mencetak generasi calon pemimpin bangsa berakhlak islami, berkarakter, berani berkompetisi positif, serta pandai memecahkan masalah.
MISI :
- Mengarahkan anak untuk lebih mengenal dan mencintai Allah dan Rasulnya
- Menanamkan Rukun Islam dan Rukun Iman
- Memberi ketauladanan bagitumbuh kembang anak
- Melibatkan partisipasi orang tua dalam setiap kegiatan yang dapat menstimulasi tumbuh kembang anak
- Memberikan kesempatan pada anak untuk bereksplorasi terhadap lingkungan serta kemampuan dirinya melalui ajang Apresiasi Anak Usia Dini
- Memfasilitasi anak untuk mengembangkan kemampuan berpikir logis dan berkomunikasi dalam memecahkan masalah sederhana
- Melengkapa sarana dan prasarana sesuai taraf usia perkembangan yang dapat mendukung proses kegiatan belajar mengajar agar tercipta lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan.
- Meningkatkan keprofesionalan dan kualitas pendidik dan tenaga kependidikan sesuai kompetensi yang menjadi tugasnya
TUJUAN
- Anak dapat mengenal diri, kemampuannya yang telah diberikan ALLAH SWT.
- Sopan santun dalam berbuat dan bertutur kata
- Anak mampu menyampaikan ide atau gagasan dan menghasilkan karya dalam berbagai bentuk media
- Berwawasan kebangsaan dan lingkungan
- Anak siap memasuki jenjang pendidikan selanjutnya
MOTTO
Sahabat Anak dan Orang Tua